Panduan Deposit Trading Forex
Jika anda sampai halaman ini, berarti anda sudah memiliki ketertarikan dengan bisnis forex dan anda ingin tahu bagaimana cara deposit saldo untuk akun trading anda.
Pada halaman ini kami sajikan beragam informasi yang bisa membantu anda mengetahui jenis mata uang, metode pembayaran dan informasi berguna lainnya.
Daftar Isi
Jenis Mata Uang
IC Markets menawarkan beragam jenis deposit dan mata uang yang bisa anda pilih sesuai dengan permintaan, ada 10 jenis mata uang yang didukung oleh IC Markets, diantaranya:
- AUD - Australian Dollar
- USD - United States Dollar
- EUR - Euro
- CAD - Canadian Dollar
- GBP - Poundsterling
- SGD - Singaporean Dollar
- NZD - New Zealand Dollar
- JPY - Japanese Yen
- HKD - Hongkong Dollar
- CHF - Swiss Franc
Demi kemudahan, bagi anda yang berada di Indonesia, kami menyarankan menggunakan mata uang USD atau AUD (berhubung nilai currency nya turun banyak untuk saat ini).
- Minimal deposit untuk akun Standard dan Raw Spread adalah $200
- Minimal deposit untuk untuk cTrader adalah $200.
Metode Deposit
Untuk memudahkan proses deposit, IC Markets menyediakan beragam jenis metode pembayaran, berikut ini adalah daftar agen pembayaran yang sudah resmi bekerja sama dengan IC Markets dan bisa digunakan dengan mudah di Indonesia:
Panduan Deposit
Sebelumnya kami sudah memberikan informasi terkait metode pembayaran, pada bagian ini kami akan menjelaskan tata cara deposit yang benar untuk setiap metodenya. Silahkan anda pilih berdasarkan metode pembayaran yang sudah anda tentukan.